Category: Khasanah

KUA Mandiraja Gelar Roadshow Pelatihan ke-7, Pemberdayaan Ekonomi Umat Melalui Pembuatan Dawet Ayu Banjarnegara

BANJARNEGARA, KABAR-DESAKU.COM — Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Mandiraja kembali melanjutkan program “KUA Mandiraja Roadshow” dengan menggelar Pelatihan ke-7...

Penyuluh Agama Islam Mandiraja Ikuti Rakor Program Keluarga Maslahat Tahun 2025

BANJARNEGARA, KABAR-DESAKU.COM – Sebanyak 50 Penyuluh Agama Islam dari seluruh kecamatan di Kabupaten Banjarnegara, termasuk dari Kecamatan Mandiraja, mengikuti Rapat...

Dorong Ekonomi Umat, KUA Mandiraja Gelar Pelatihan Pembuatan Dawet Ayu Banjarnegara di Majelis Taklim Al Falah

BANJARNEGARA, KABAR-DESAKU.COM — Suasana pagi yang cerah penuh semangat dan keceriaan terpancar di Desa Somawangi, Kecamatan Mandiraja, Kabupaten Banjarnegara, Jawa...

Desa Somawangi Jadi Panggung Toleransi! Penguatan Kampung Moderasi Beragama Satukan Islam, Kristen, Katolik, Buddha, dan Penghayat Kepercayaan

BANJARNEGARA, KABAR-DESAKU.COM – Desa Somawangi, Kecamatan Mandiraja, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah hari ini mencatat sejarah baru dalam perjalanan kerukunan...

Talk Show Harmoni dalam Keberagaman Wujudkan Kampung Moderasi Beragama di Desa Merden Banjarnegara

BANJARNEGARA, KABAR-DESAKU.COM – Suasana Aula Balai Desa Merden, Kecamatan Purwanegara, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah pada Kamis (11/9) tampak berbeda. Sebanyak...

5 Hikmah dari Kisah Uwais Al-Qarni untuk Para Pembelajar

KABAR-DESAKU.COM – Bagi sebagian umat Islam tentu sudah tidak asing dengan seorang sahabat yang bernama Uwais Al-Qarni. Uwais Al-Qarni merupakan sosok yang namanya...

Merajut Karakter Religius dalam Peringatan Maulid Nabi di SMP Negeri 3 Kutasari Purbalingga

PURBALINGGA, KABAR-DESAKU.COM – SMP Negeri 3 Kutasari Kabupaten Banjarnegara mengadakan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah (6/9/2025) di Masjid Baitur...

Sholat Subuh Berjamaah 10.000 Anak Muslim, DMI Kuningan Gaungkan Generasi Qurani di 39 Masjid

KUNINGAN, KABAR-DESAKU.COM – Dalam rangka memperingati Milad ke-53 Dewan Masjid Indonesia (DMI), Tahun Baru Islam 1447 H, dan Hari Anak Nasional, DMI Kabupaten...

Bimbingan Perkawinan di KUA Wanayasa Banjarnegara: Bekal Berharga untuk Membangun Keluarga Sakinah

BANJARNEGARA, KABAR-DESAKU.COM – Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Wanayasa, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah, kembali menyelenggarakan kegiatan Bimbingan...

Mangayubagyo Jamaah Haji Kulon Progo 2025: Merawat Kemabruran, Menguatkan Ukhuwah

KULON PROGO, KABAR-DESAKU.COM — Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) Kabupaten Kulon Progo, D.I. Yogyakarta, menggelar acara Mangayubagyo bagi jamaah haji tahun...